5 Bagian Konstruksi Bangunan Yang Perlu Diketahui

Bangunan rumah tidak mungkin akan berdiri sendiri pasti ada bagian-bagian konstruksi yang menjadi penopang dari rumah tersebut. Ada banyak sekali bagian konstruksi ini dan setiap bagian punya fungsi yang berbeda-beda. Untuk membuat bagian konstruksi ini juga mudah karena yang Jual Total Station sudah banyak. Kalau penasaran ingin tahu bagian konstruksi apa yang terpenting bacalah ulasan berikut.

Bagian Konstruksi Terpenting Dalam Bangunan Rumah

Seperti yang sudah disinggung di atas, konstruksi bangunan itu terdiri dari beberapa bagian dan setiap bagian itu harus ada agar bangunan rumah itu kokoh. Rumah akan bisa dikatakan bagus dan juga kokoh kalau sudah punya bagian konstruksi seperti di bawah ini.

  • Pondasi

Pondasi adalah bagian konstruksi yang sangat esensial dari bangunan rumah, bagian inilah yang akan menopang seluruh bangunan rumah jadi kalau dibuat secara sembarangan bisa-bisa bangunan rumah akan roboh. Karena bagian ini penting sekali perannya maka tidak boleh sembarang orang yang membuatnya, harus orang yang sudah berpengalaman saja. Ada banyak jenis pondasi bangunan yang bisa dibuat, seperti pondasi tikar, pondasi tapak, pondasi sumuran dan juga pondasi beton.

  • Dinding

Dinding atau tembok adalah bagian konstruksi kedua yang memegang peranan penting juga seperti pondasi. Dinding sendiri bentuknya itu vertikal yang dibuat dari batu bata atau batu alam yang mengelilingi bangunan rumah. Dinding ini selain bisa menjadi penopang atap rumah juga bisa menjadi partisi yang bisa membagi satu ruangan dengan ruangan lainnya. Dinding ini harus dibuat dengan sangat baik sebab fungsi dinding ini bisa memberikan keamanan dan juga untuk meredam suara.

  • Kolom

Kolom merupakan bagian bangunan yang bentuknya batang vertikal, batang ini akan menyokong beban di bagian atas rumah. Kolom ini wajib ada karena fungsinya penting yaitu untuk mendistribusikan beban barang, berat bangunan dan juga tekanan angin. Kalau sampai kolom dibuat sembarang bisa rusak dan kerusakan kolom ini bisa menyebabkan struktur bangunan rumah akan runtuh.

  • Rangka Atap

Rangka atap jelas pentingnya sebab tanpa adanya rangka atap mana bisa ada atap rumah yang melindungi rumah dari hujan dan panas. Biasanya rangka atap di Indonesia itu bentuknya segitiga dan dibuat dari kayu dan juga baja ringan. Kalau sekarang bahan rangka atap yang paling bagus adalah baja ringan, kalau masih pakai kayu tidak akan bertahan lama rangkanya karena kayu itu mudah keropos dan bisa lapuk juga. Kalau tidak mau repot buat rangka atap bisa juga beli ke depot bangunan yang Jual Total Station.

  • Atap

Atap adalah bagian rumah yang berada di atas bangunan dan punya dua fungsi utama. Fungsi yang pertama adalah untuk melindungi bagian dalam rumah dari hujan dan panas. Fungsi kedua sebagai penghalang untuk melindungi privasi pemilik rumah. Atap rumah ini bisa dibuat dari seng atau bisa dari genteng, bahan atap sendiri disesuaikan dengan iklim di suatu daerah.

Tips Membuat Konstruksi Bangunan Rumah Yang Aman

Rumah kokoh dan tidak itu tergantung dari konstruksi bangunannya, kalau dari konstruksinya sudah jelek maka rumah tidak akan kokoh. Agar konstruksi bangunannya bagus maka bahan yang dipakai untuk membuat konstruksi tersebut harus yang terbaik. Jangan pakai bahan yang jelek kualitasnya, meskipun murah harganya bukan berarti aman digunakan. Lebih baik pakai yang kualitasnya terbaik saja, bahan seperti ini sudah mudah didapatkan tinggal datang saja ke toko yang Jual Total Station saja.